SISTEM INFORMASI DIKLAT PEGAWAI PADA BP BATAM BERBASIS SMARTPHONE ANDROID DENGAN IONIC FRAMEWORK DAN DATABASE MYSQL
DOI:
https://doi.org/10.37776/zk.v7i3.100Abstrak
Sistem informasi Diklat pegawai merupakan hal yang penting bagi Badan Pengusahaan Batam, karena dapat mendata pegawai yang mengikuti diklat tersebut. Masalah yang timbul pada Badan Pengusahaan Batam yaitu mengenai proses pendataan pegawai yang masih mengunakan Microsoft excel, sehingga pegawai yang mendaftar harus datang kebagian sumber daya manusia. Oleh karena itu perlu adanya system informasi diklat pegawai, system ini digunakan calon pegawai diklat untuk melakukan pendaftaran diklat tanpa harus datang kebagian sumber daya manusia. Untuk memudahkan calon pegawai diklat dalam mengakses system ini, maka dibangun system informasi diklat pegawai Badan Pengusahaan Batam berbasis mobile mengunakan metode waterfall dan perancangan mengunakan UML dan frameworknya ionic, ionic framework merupakan kerangka untuk membangun aplikasi mobile android, iOS dan windows phone. Melalui sistem informasi Diklat pegawai ini, diharapkan dapat membantu kinerja sumber daya manusia dalam mendata pegawai diklatnyaReferensi
Gordon B.Davis,(1991), KarangkaDasarSistemInformasiManajemenBagian 1, Jakarta.
Jogiyanto HM, (2005), Analisis&DesainSistemInformasi :PendekatanTerstukturTeoridanPraktekAplikasiBisnis, Yogyakarta.
Robert G Murdick, (1991), SistemInformasiManajemen Modem, Jakarta :Erlangga.
Nawawi, Hadari. (2006). Evaluasi dan manajemen kinerja di lingkungan perusahaan dan industri. Yogyakarta: Gadjah Mada Univercity Press.
Martoyo, K.S. (1992). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta : BPFE – Yogyakarta
O’Brien, James. (2000), Management Information System, McGraw-Hill.
Azhar Susanto, 2004. Sistem Informasi Manajemen.Bandung: Linggar Jaya
Pratama, I Putu Agus Eka. (2013). Sistem Informasi dan Implementasinya. Badan Informatika, Bandung.
Candra Adi Putra, (2015). Mengenal Ionic Framework. http://www.candra.web.id/mengenal-ionic-framework/
Iqbal, M., Husni, M., &Studiawan, H, (2012).ImplementasiKlien SIP Berbasis Web Menggunakan HTML5 dan Node.js.JurnalTeknik ITS.
Sunyoto, Andi. (2007). Ajax Membangun Web denganTeknologiAsynchronouse JavaScript dan XML. Yogyakarta
Unduhan
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Copyright and License
Copyright :Â Authors who publish their manuscripts in this Journal agree to the following conditions:
The copyright on each article belongs to the author.
The author acknowledges that Zona Komputer: Program Studi Sistem Informasi Universitas Batam has the right to publish for the first time with a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Authors can submit articles separately, arrange for non-exclusive distribution of manuscripts that have been published in this journal into other versions (eg sent to the author's institution respository, publication into books, etc.), by acknowledging that the manuscript has been published for the first time at Zona Komputer: Program Studi Sistem Informasi Universitas Batam ;
License :
Zona Komputer: Program Studi Sistem Informasi Universitas Batam is published under the terms of the Creative Commons Attribution 4.0 International License. This license permits anyone to copy and redistribute this material in any form or format, compose, modify, and make derivatives of this material for any purpose, including commercial purposes, as long as they include credit to the Author for the original work.